Industri Plastik dan Packaging
Hemat penggunaan material secara signifikan tanpa mengurangi performa produk dengan solusi terdepan simulasi MSC!
Industri packing mengalami tekanan untuk desain yang jauh lebih sedikit menggunakan material karena permasalahan lingkungan serta biaya produksi yang tinggi, dengan tetap harus mempertimbangkan kekuatan untuk membawa produk dengan baik. Prototyping virtual adalah strategi kunci untuk mencapai kesuksesan menghandapi tantangan tersebut sekaligus menjadi yang terbaik dari para kompetitor.
MSC Software memberikan rentang solusi yang sangat luas untuk industri ini, mulai dari proses desain kekuatan, proses produksi, shipping dan shelving, dan proses filling serta conveying. Atau hingga analisis proses produksi dari packing tersebut.
MSC Software digunakan pada berbagai macam simulasi packing seperti:
- Design Optimization dari produk packaging
- Noise and Vibration (N&V) sistem packing atau produksi
- karakteristik Acoustics packaging
- Durability and Fatigue produk plastik/packaging
- Nonlinear and contact modeling
- Structural analysis of components and assemblies
- Composite material modeling
- Thermal Performance
- Multidiscipline Analysis
- Analisis manufaktur (forming, welding, additive, dll)
- Analisis aliran fluida eksternal dan internal
Produk MSC Software berdasarkan fungsi dasarnya:
- Adams: Analisis dinamika, vibrasi, pegas, mekanisme.
- MSC Nastran & Patran: Tegangan regangan, deformasi, buckling, modal analysis,
- MSC Apex: Rapid structural analysis and general CAE.
- Cradle CFD: Fluid dynamics, multiphase flow, discrete phase material.
- Simufact: Welding, forming, metal working.
- Dytran: Explicit dynamics, impact, crash, explosion.
- Marc: Nonlinear structural analysis, structural heating, extreme deformation, nonlinear material.
- Actran: Acoustic, noise.
- Easy5: Control system, pneumatic, hydraulic, electronic systems.
Studi kasus
- Teknologi additive ringan untuk meningkatkan efisiensi dalam industri packaging
- Simulasi mesin pelipat paket kompleks