Apa itu Virtual Reality dan Augmented Reality
Virtual Reality (VR) dan Augmented Reality (AR) atau disingkat XR merupakan metode permodelan dunia virtual dengan bantuan kacamata imersif yang memungkinkan pengguna merasakan pengalaman yang lebih nyata dan “dekat” dibandingkan sekedar representasi 3D di layar monitor. Dengan teknologi ini, banyak potensi yang bisa dimaksimalkan, misalkan training operator baru di pabrik, pemasaran properti, edukasi, atau hingga skenario yang ekstrim seperti mitigasi bencana.
Klik button di bawah ini untuk mempelajari secara lebih detail masing-masing penggunaanya: